Kamis, 01 November 2012

Bermain sambil ulangan
Anak-anak biasanya akan jemu dan bosan bila kita membuat ulangan atau test seperti test pada umumnya duduk diam sambil menjawab pertanyaan-pertanyaan di atas kertas ulangan, jadi pada umumnya karena bosan atau jenuh bila ulangan atau tes di setiap mata pelajaran anak-anak malas-malasan atau asal-asalan melakukan tugasnya untuk menjawab pertanyaan yang diajukan. Sebagai guru kita harus kreatif buatlah pertanyaan setiap pertanyaan ditulis dalam lembar kertas yang berbeda kemudian tempelkan di pohon, atau tempat-tempat di halaman sekolah katakan pada siswa bahwa kita akan mencari jejak dengan menemukan pertanyaan-pertanyaan dan menjawabnya. Saya jamin anak-anak atau siswa akan senang melakukannya dan akan meminta anda sebagai gurunya untuk melakukannya lagi karena seolah-olah mereka bermain padahal dibalik bermain tersebut mereka dapat menjawab pertanyaan-pertanyaan yang anda ajukan. berikanlah reward kepada siswa yang paling dulu mengumpulkan tugasnya dengan jawaban yang benar....Selamat mencoba.....

Selasa, 06 Maret 2012

Belajar mengarang tapi asyik

Kadang saya prihatin dengan bebrapa orang murid ketika saya masih mengajar di SMP jarang sekali anak yang suka bila sudah mulai mengarang merangkai kata menjadi kalimat dan merangkai kalimat menjadi paragraf. seiring berjalannya waktu dan saya pun tak lagi mengabdi di SMP saya mulai banyak tahu keenganan anak mengarang ternyata bermula dari Sekolah Dasar kebanyakan kurangnya terlatih merangkai kata dan tidak menyenangkannya guru mengajarkan cara merangkai kalimat dari hal itu lah saya mencoba mendesain pembelajaran mengarang yang dapat diterapkan kepada  murid-murid yang duduk di Sekolah Dasar sampai Sekolah Menengah Pertama. Cara Pembelajarannya  sambil bermain dengan permainan mencari jejak, yang pertama dipersiapkan adalah tema yang akan dibuat dalam tulisan misalnya saja tema tentang hujan tulislah beberapa kata yang berkaitan dengan hujan dan tuliskan setiap kata di atas kertas terpisah misalnya : Hujan, Petir, Dingin, Kilat, Awan hitam, Mendung, Banjir, Becek kemudian kata-kata tersebut di sembunyikan di berbagai sudut halaman di pohon, disemak dan lain sebagainya, kemudian perintahkanlah siswa untuk mencari kata-kata tersebut kata kuncinya adalah sebutkan jumlah kata yang harus dicari setelah itu rangkailah kalimat dari kata-kata tersebut menjadi kalimat. Pembelajaran seperti mencari jejak ini seolah bermain tapi sebenarnya antusias anak untuk mencari kata akan menjadi semangat tuk berusaha yang terbaik berilah reward kepada anak/kelompok anak yang lebih dahulu dapat merangkai kata menjadi kalimat.

Sabtu, 03 Desember 2011

Jawaban soal UAS MK Pengembangan Sumber Belajar

SOAL UAS PASCA SARJANA PROGRAM TEKNOLOGI PENDIDIKAN

UNIVERSITAS ISLAM ASYAFI'IYAH



1. Jelaskan pengertian Sumber Belajar yang dikutip, minimal 5 pendapat para ahli, kemudian dikemas menjadi

pendapat saudara sendiri.

Pengertian Sumber Belajar
Edgar Dale (1969) seorang ahli pendidikan mengemukakan sumber belajar adalah, ‘ segala sesuatu yang dapat dimanfaatkan untuk memfasilitasi belajar seseorang.’ Pendapat lain dikemukakan oleh Association Educational Comunication and Tehnology AECT (1977) yaitu ‘ berbagai atau semua sumber baik berupa data, orang dan wujud tertentu yang dapat digunakan siswa dalam belajar, baik secara terpisah maupun terkombinasi sehingga mempermudah siswa dalam mencapai tujuan belajar.’

Menurut Sudono
Sumber belajar adalah bahan termasuk juga alat permainan untuk memberikan informasi maupun berbagai keterampilan kepada murid maupun guru.

Menurut Hamalik sumber belajar adalah semua sumber yang dapat dipakai oleh siswa, baik sendiri-sendiri atau bersama-sama dengan siswa lainnya, untuk memudahkan belajar.

Sedangkan Mudhofir  menyatakan bahwa yang termasuk sumber belajar adalah berbagai informasi, data-data ilmu pengetahuan, gagasan-gagasan manusia, baik dalam bentuk bahan-bahan tercetak (misalnya buku, brosur, pamlet, majalah, dan lain-lain) maupun dalam bentuk non cetak (misalnya film, filmstrip, kaset, videocassette, dan lain-lain).

Dari kelima pendapat di atas dapat disimpulkan bahwa sumber belajar adalah segala sesuatu yang dapat dimanfaatkan guru maupun siswa dalam mempelajari materi pelajaran yang didalamnya bisa berupa informasi,data-data,gagasan-gagasan baik dalam bentuk cetak maupun non cetak yang dapat digunakan  secara individu maupun bersama-sama, sehingga memudahkan siswa dalam memahami materi pelajaran tersebut.


2. Jelaskan perbedaan Sumber Belajar dengan Bahan ajar dan uraikan beserta contohnya.

sumber belajar dapat dikategorikan sebagai

berikut :

a. Tempat atau lingkungan alam sekitar yaitu dimana saj a seseorang dapatmelakukan belaj ar atau proses perubahan tingkah laku maka tempat itudapat dikategorikan sebagai tempat belajar yang berarti sumber belajar,misalnya perpustakaan, pasar, museum, sungai, gunung, tempatpembuangan sampah, kolam ikan dan lain sebagainya.

b. Benda yait u segala benda yang memungkinkan t erj adinya perubahan t ingkahlaku bagi pesert a didik, maka benda it u dapat dikat egorikan sebagai sumberbelaj ar. Misalnya sit us, candi, benda peninggalan lainnya.

c. Orang yaitu siapa saja yang memiliki keahlian tertentu di mana pesertadidik dapat belaj ar sesuatu, maka yang bersangkutan dapat dikategorikansebagai sumber belajar. Misalnya guru, ahli geologi, polisi, dan ahli-ahlilainnya.

d. Bahan yaitu segala sesuatu yang berupa teks tertulis, cetak, rekaman

elekt ronik, web, dll yang dapat digunakan unt uk belaj ar.

e. Buku yaitu segala macam buku yang dapat dibaca secara mandiri olehpeserta didik dapat dikategorikan sebagai sumber belajar. Misalnya bukupelaj aran, buku t eks, kamus, ensiklopedi, fiksi dan lain sebagainya.

f. Peristiwa dan fakta yang sedang terjadi, misalnya peristiwa kerusuhan,peristiwa bencana, dan peristiwa lainnya yang guru dapat menjadikanperist iwa at au fakt a sebagai sumber belaj ar.

Sumber belaj ar akan menj adi bermakna bagi pesert a didik maupun guru apabilasumber belajar diorganisir melalui satu rancangan yang memungkinkanseseorang dapat memanfaatkannya sebagai sumber belajar. Jika tidak makatempat atau lingkungan alam sekitar, benda, orang, dan atau buku hanyasekedar t empat , benda, orang atau buku yang

 tidak ada art inya apa-apa.

 Pengert ian Bahan Aj ar

Dari uraian tentang pengertian sumber belajar di atas, dapat disimpulkanbahwa bahan aj ar merupakan bagian dari sumber belajar. Bahan aj ar adalahsegala bentuk bahan yang digunakan untuk membantu guru/ instruktor dalammelaksanakan kegiatan belajar mengajar. Bahan yang dimaksud bisa berupa

Bahan tert ulis maupun bahan t idak t ert ulis.Bahan aj ar at aut eachi ng- mat er i al,

t erdiri at as dua kat a yait ut each i ng at au mengaj ar danmat er i al at au bahan.

Menurut University of Wollongong NSW 2522, AUSTRALIA pada website-nya,

WebPage last updated: August 1998,Teaching is defined as t he process of

creat ing and sust aining an effect ive environment for learning.(Mel aksanakan

pembelajaran diartikan sebagai proses menciptakan danm em p er t ah an k an

suat u lingkungan belaj ar yang efekt if.)

Paul S. Ache lebih lanj ut mengemukakan t ent ang mat erial yait u:

Books can be used as reference material, or t hey can be used as paper

weight s, but t hey cannot t each.(Buku dapat digunakan sebagai bahan ruj ukan,

at au dapat digunakan sebagai bahan t ert ulis yang berbobot .)

Bahan tert ulis maupun bahan t idak t ert ulis.Bahan aj ar at aut eachi ng- mat er i al,

t erdiri at as dua kat a yait ut each i ng at au mengaj ar danmat er i al at au bahan.

Menurut University of Wollongong NSW 2522, AUSTRALIA pada website-nya,

WebPage last updated: August 1998,Teaching is defined as t he process of

creat ing and sust aining an effect ive environment for learning.(Mel aksanakan

pembelajaran diartikan sebagai proses menciptakan danm em p er t ah an k an

suat u lingkungan belaj ar yang efekt if.)

Paul S. Ache lebih lanj ut mengemukakan t ent ang mat erial yait u:

Books can be used as reference material, or t hey can be used as paper

weight s, but t hey cannot t each.(Buku dapat digunakan sebagai bahan ruj ukan,

at au dapat digunakan sebagai bahan t ert ulis yang berbobot .)

Bahan tert ulis maupun bahan tidak tertulis.Bahan ajar atau teaching- mater ial,

terdiri atas dua kata yaitu teaching atau mengajar dan material atau bahan.

bahan ajar merupakan seperangkat materi/ substansi pembelajaran (teaching material)yang disusun secara sist ematis, menampilkan sosok utuh dari kompetensi yang akan dikuasai siswa dalam kegiatan pembelajaran. Dengan bahan ajarmemungkinkan siswa dapat mempelajari suatu kompetensi atau Kompetensi Dasar secara runtut dan sistematis sehingga secara akumulatif mampu menguasai semua kompetensi secara utuh dan terpadu.

Bahan aj ar merupakan informasi, alat dan teks yang

diperlukan guru/ instruktor untuk perencanaan dan penelaahan implementasi pembelaj aran.

3. Secara skematik prosedur merancang sumber belajar mengikuti langkah sebagai berikut :


Jelaskan ke-6 langkah tersebut?

Langkah yang pertama mempelajari kurikulum, kurikulum harus dipelajari agar guru tahu batasannya dan apa saja yang harus disampaikan kepada peserta didik sesuai kurikulum yang dijadikan acuannya.

Langkah yang kedua guru menetapkan Standar Kompetensi yang akan dicapai setiap satu standar kompetensi akan terdapat beberapa kompetensi dasar, dengan menetapkan standar kompetensi ini guru akan tahu cara mudah memberikan pembelajaran sesuai kompetensi yang ditetyapkan.

Langkah yang ketiga memilih dan menentukan materi yang akan disajikan, pemilihan materi ini disesuaikan dengan tingkat pemahaman peserta didik.

Langkah yang keempat memilih dan menentukan jenis dan sumber belajar. Sumber belajar yang dipilih harus disesuaikan dengan materi yang telah ditentukan. Sumber belajar ditentukan dan disesuaikan pula dengan usia peserta didik.

Langkah yang kelima setelah menentukan jenis dan sumber belajar yang sesuai kemudian sumber belajar tersebut dikembangkan  sehingga pembelajaran tidak monoton.

Langkah yang keenam mengevaluasi sumber belajar apakah sumber belajar tersebut sudah tepat digunakan atau belum tepat bila sudah tepat dikembangkan lagi bila belum tepat maka dicari sumber belajar lain yang lebih tepat.

4. Buatlah Rencana Pembelajaran / RPP dalam persiapan mengajar saudara dalam kelas, yang

disesuaikan dengan kondisi kelas, letak geografis, keterbatasan sarana dan lain-lain, dengan

melibatkan sumber belajar secara optimal?

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

  Mata Pelajaran              : Matematika

                                                               Kelas                             : 1

                       Tema                              : Pengukuran



1.      Standar Kompetensi :

 Siswa memahami cara mengukur

2.      Kompetensi Dasar :

-       Siswa memahami cara mengukur dengan berbagai alat

-       Siswa dapat menjumlah hasil dari mengukur tersebut

3.      Indikator

-       Siswa dapat mengukur menggunakan penggaris

-       Siswa dapat mengukur menggunakan tangan dan kaki

-       Siswa dapat menjumlah dari hasil yang diukurnya

4.      Tujuan Pembelajaran

Siswa dapat menjumlah panjang dan lebar dengan menggunakan berbagai alat ukur sederhana.

5.      Metode

Ceramah, tanya jawab, Sharring dan pemberian tugas

6.      Langkah-Langkah Pembelajaran

-       Sharring dan tanya jawab tentang berbagai macam alat ukur

-       Mengumpulkan daun dan ranting kering di sekitar halaman sekolah

-       Mengukur dengan menggunakan penggaris daun dan ranting yang dikumpulkan dan menjumlahkannya

-       Masing-masing siswa menjelaskan hasil pengukuran yang telah didapatkan.

-       Sharring dan tanya jawab dengan tugas yang telah dilaksanakan.

7.      Sumber dan Media

a.      Buku Matematika kelas 1

b.      Halaman Sekolah/Kebun

c.       Penggaris

8.      Penilaian Hasil Belajar

a.      Tekhnik : tugas individu, tanya jawab, lembar pengamatan

b.      Bentuk : proses tews, tes lisan, tes tulis dan performance.

5. Jika saudara menjadi pemangku kebijakan dibidang pendidikan di kabupaten Sukabumi,

Program apakah yang akan saudara lakukan terkait dengan peningkatan kualitas pendidikan

yang berorientasi pada pengembangan sumber belajar?

Program yang akan saya kembangkan adalah program belajar di luar kelas dengan mendatangi obyek pembelajaran secara langsung karena banyaknya sumber belajar yang dapat dikaji dan ditelaah oleh anak secara langsung pembelajaran secara langsung dan mengalami menurut saya akan dapat diserap dengan mudah oleh anak didik sekaligus juga pembelajaran akan jauh lebih menyenangkan dan bermakna.

Jawaban soal UAS MK Pengembangan Sumber Belajar

SOAL UAS PASCA SARJANA PROGRAM TEKNOLOGI PENDIDIKAN

UNIVERSITAS ISLAM ASYAFI'IYAH



1. Jelaskan pengertian Sumber Belajar yang dikutip, minimal 5 pendapat para ahli, kemudian dikemas menjadi

pendapat saudara sendiri.

Pengertian Sumber Belajar
Edgar Dale (1969) seorang ahli pendidikan mengemukakan sumber belajar adalah, ‘ segala sesuatu yang dapat dimanfaatkan untuk memfasilitasi belajar seseorang.’ Pendapat lain dikemukakan oleh Association Educational Comunication and Tehnology AECT (1977) yaitu ‘ berbagai atau semua sumber baik berupa data, orang dan wujud tertentu yang dapat digunakan siswa dalam belajar, baik secara terpisah maupun terkombinasi sehingga mempermudah siswa dalam mencapai tujuan belajar.’

Menurut Sudono
Sumber belajar adalah bahan termasuk juga alat permainan untuk memberikan informasi maupun berbagai keterampilan kepada murid maupun guru.

Menurut Hamalik sumber belajar adalah semua sumber yang dapat dipakai oleh siswa, baik sendiri-sendiri atau bersama-sama dengan siswa lainnya, untuk memudahkan belajar.

Sedangkan Mudhofir  menyatakan bahwa yang termasuk sumber belajar adalah berbagai informasi, data-data ilmu pengetahuan, gagasan-gagasan manusia, baik dalam bentuk bahan-bahan tercetak (misalnya buku, brosur, pamlet, majalah, dan lain-lain) maupun dalam bentuk non cetak (misalnya film, filmstrip, kaset, videocassette, dan lain-lain).

Dari kelima pendapat di atas dapat disimpulkan bahwa sumber belajar adalah segala sesuatu yang dapat dimanfaatkan guru maupun siswa dalam mempelajari materi pelajaran yang didalamnya bisa berupa informasi,data-data,gagasan-gagasan baik dalam bentuk cetak maupun non cetak yang dapat digunakan  secara individu maupun bersama-sama, sehingga memudahkan siswa dalam memahami materi pelajaran tersebut.


2. Jelaskan perbedaan Sumber Belajar dengan Bahan ajar dan uraikan beserta contohnya.

sumber belajar dapat dikategorikan sebagai

berikut :

a. Tempat atau lingkungan alam sekitar yaitu dimana saj a seseorang dapatmelakukan belaj ar atau proses perubahan tingkah laku maka tempat itudapat dikategorikan sebagai tempat belajar yang berarti sumber belajar,misalnya perpustakaan, pasar, museum, sungai, gunung, tempatpembuangan sampah, kolam ikan dan lain sebagainya.

b. Benda yait u segala benda yang memungkinkan t erj adinya perubahan t ingkahlaku bagi pesert a didik, maka benda it u dapat dikat egorikan sebagai sumberbelaj ar. Misalnya sit us, candi, benda peninggalan lainnya.

c. Orang yaitu siapa saja yang memiliki keahlian tertentu di mana pesertadidik dapat belaj ar sesuatu, maka yang bersangkutan dapat dikategorikansebagai sumber belajar. Misalnya guru, ahli geologi, polisi, dan ahli-ahlilainnya.

d. Bahan yaitu segala sesuatu yang berupa teks tertulis, cetak, rekaman

elekt ronik, web, dll yang dapat digunakan unt uk belaj ar.

e. Buku yaitu segala macam buku yang dapat dibaca secara mandiri olehpeserta didik dapat dikategorikan sebagai sumber belajar. Misalnya bukupelaj aran, buku t eks, kamus, ensiklopedi, fiksi dan lain sebagainya.

f. Peristiwa dan fakta yang sedang terjadi, misalnya peristiwa kerusuhan,peristiwa bencana, dan peristiwa lainnya yang guru dapat menjadikanperist iwa at au fakt a sebagai sumber belaj ar.

Sumber belaj ar akan menj adi bermakna bagi pesert a didik maupun guru apabilasumber belajar diorganisir melalui satu rancangan yang memungkinkanseseorang dapat memanfaatkannya sebagai sumber belajar. Jika tidak makatempat atau lingkungan alam sekitar, benda, orang, dan atau buku hanyasekedar t empat , benda, orang atau buku yang

 tidak ada art inya apa-apa.

 Pengert ian Bahan Aj ar

Dari uraian tentang pengertian sumber belajar di atas, dapat disimpulkanbahwa bahan aj ar merupakan bagian dari sumber belajar. Bahan aj ar adalahsegala bentuk bahan yang digunakan untuk membantu guru/ instruktor dalammelaksanakan kegiatan belajar mengajar. Bahan yang dimaksud bisa berupa

Bahan tert ulis maupun bahan t idak t ert ulis.Bahan aj ar at aut eachi ng- mat er i al,

t erdiri at as dua kat a yait ut each i ng at au mengaj ar danmat er i al at au bahan.

Menurut University of Wollongong NSW 2522, AUSTRALIA pada website-nya,

WebPage last updated: August 1998,Teaching is defined as t he process of

creat ing and sust aining an effect ive environment for learning.(Mel aksanakan

pembelajaran diartikan sebagai proses menciptakan danm em p er t ah an k an

suat u lingkungan belaj ar yang efekt if.)

Paul S. Ache lebih lanj ut mengemukakan t ent ang mat erial yait u:

Books can be used as reference material, or t hey can be used as paper

weight s, but t hey cannot t each.(Buku dapat digunakan sebagai bahan ruj ukan,

at au dapat digunakan sebagai bahan t ert ulis yang berbobot .)

Bahan tert ulis maupun bahan t idak t ert ulis.Bahan aj ar at aut eachi ng- mat er i al,

t erdiri at as dua kat a yait ut each i ng at au mengaj ar danmat er i al at au bahan.

Menurut University of Wollongong NSW 2522, AUSTRALIA pada website-nya,

WebPage last updated: August 1998,Teaching is defined as t he process of

creat ing and sust aining an effect ive environment for learning.(Mel aksanakan

pembelajaran diartikan sebagai proses menciptakan danm em p er t ah an k an

suat u lingkungan belaj ar yang efekt if.)

Paul S. Ache lebih lanj ut mengemukakan t ent ang mat erial yait u:

Books can be used as reference material, or t hey can be used as paper

weight s, but t hey cannot t each.(Buku dapat digunakan sebagai bahan ruj ukan,

at au dapat digunakan sebagai bahan t ert ulis yang berbobot .)

Bahan tert ulis maupun bahan tidak tertulis.Bahan ajar atau teaching- mater ial,

terdiri atas dua kata yaitu teaching atau mengajar dan material atau bahan.

bahan ajar merupakan seperangkat materi/ substansi pembelajaran (teaching material)yang disusun secara sist ematis, menampilkan sosok utuh dari kompetensi yang akan dikuasai siswa dalam kegiatan pembelajaran. Dengan bahan ajarmemungkinkan siswa dapat mempelajari suatu kompetensi atau Kompetensi Dasar secara runtut dan sistematis sehingga secara akumulatif mampu menguasai semua kompetensi secara utuh dan terpadu.

Bahan aj ar merupakan informasi, alat dan teks yang

diperlukan guru/ instruktor untuk perencanaan dan penelaahan implementasi pembelaj aran.

3. Secara skematik prosedur merancang sumber belajar mengikuti langkah sebagai berikut :


Jelaskan ke-6 langkah tersebut?

Langkah yang pertama mempelajari kurikulum, kurikulum harus dipelajari agar guru tahu batasannya dan apa saja yang harus disampaikan kepada peserta didik sesuai kurikulum yang dijadikan acuannya.

Langkah yang kedua guru menetapkan Standar Kompetensi yang akan dicapai setiap satu standar kompetensi akan terdapat beberapa kompetensi dasar, dengan menetapkan standar kompetensi ini guru akan tahu cara mudah memberikan pembelajaran sesuai kompetensi yang ditetyapkan.

Langkah yang ketiga memilih dan menentukan materi yang akan disajikan, pemilihan materi ini disesuaikan dengan tingkat pemahaman peserta didik.

Langkah yang keempat memilih dan menentukan jenis dan sumber belajar. Sumber belajar yang dipilih harus disesuaikan dengan materi yang telah ditentukan. Sumber belajar ditentukan dan disesuaikan pula dengan usia peserta didik.

Langkah yang kelima setelah menentukan jenis dan sumber belajar yang sesuai kemudian sumber belajar tersebut dikembangkan  sehingga pembelajaran tidak monoton.

Langkah yang keenam mengevaluasi sumber belajar apakah sumber belajar tersebut sudah tepat digunakan atau belum tepat bila sudah tepat dikembangkan lagi bila belum tepat maka dicari sumber belajar lain yang lebih tepat.

4. Buatlah Rencana Pembelajaran / RPP dalam persiapan mengajar saudara dalam kelas, yang

disesuaikan dengan kondisi kelas, letak geografis, keterbatasan sarana dan lain-lain, dengan

melibatkan sumber belajar secara optimal?

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

  Mata Pelajaran              : Matematika

                                                               Kelas                             : 1

                       Tema                              : Pengukuran



1.      Standar Kompetensi :

 Siswa memahami cara mengukur

2.      Kompetensi Dasar :

-       Siswa memahami cara mengukur dengan berbagai alat

-       Siswa dapat menjumlah hasil dari mengukur tersebut

3.      Indikator

-       Siswa dapat mengukur menggunakan penggaris

-       Siswa dapat mengukur menggunakan tangan dan kaki

-       Siswa dapat menjumlah dari hasil yang diukurnya

4.      Tujuan Pembelajaran

Siswa dapat menjumlah panjang dan lebar dengan menggunakan berbagai alat ukur sederhana.

5.      Metode

Ceramah, tanya jawab, Sharring dan pemberian tugas

6.      Langkah-Langkah Pembelajaran

-       Sharring dan tanya jawab tentang berbagai macam alat ukur

-       Mengumpulkan daun dan ranting kering di sekitar halaman sekolah

-       Mengukur dengan menggunakan penggaris daun dan ranting yang dikumpulkan dan menjumlahkannya

-       Masing-masing siswa menjelaskan hasil pengukuran yang telah didapatkan.

-       Sharring dan tanya jawab dengan tugas yang telah dilaksanakan.

7.      Sumber dan Media

a.      Buku Matematika kelas 1

b.      Halaman Sekolah/Kebun

c.       Penggaris

8.      Penilaian Hasil Belajar

a.      Tekhnik : tugas individu, tanya jawab, lembar pengamatan

b.      Bentuk : proses tews, tes lisan, tes tulis dan performance.

5. Jika saudara menjadi pemangku kebijakan dibidang pendidikan di kabupaten Sukabumi,

Program apakah yang akan saudara lakukan terkait dengan peningkatan kualitas pendidikan

yang berorientasi pada pengembangan sumber belajar?

Program yang akan saya kembangkan adalah program belajar di luar kelas dengan mendatangi obyek pembelajaran secara langsung karena banyaknya sumber belajar yang dapat dikaji dan ditelaah oleh anak secara langsung pembelajaran secara langsung dan mengalami menurut saya akan dapat diserap dengan mudah oleh anak didik sekaligus juga pembelajaran akan jauh lebih menyenangkan dan bermakna.